back to top

Sosok Anies Baswedan Diyakini Jadi Benang Merah Satukan Nasdem, PKS dan Demokrat 

Date:

Share post:

Reporter: Sawijan

Jakarta | statusberita.com – Ketua DPP Partai NasDem, Willy Aditya, jika Sosok Anies Baswedan bakal diterima oleh PKS dan Demokrat. Menurutnya, Anies akan menjadi benang merah yang dapat menyatukan NasDem, PKS dan Demokrat dalam bentukan koalisi.

Willy menerangkan,Tentu ketika membuka itu, Anies lah yang menjadi episentrum, Anies lah yang menjadi benang merah dari ketiga partai ini,” ungkapnya kepada wartawan dikutip pada Selasa (4/10/2022).

Untuk koalisi pengusung Anies kemungkinan sudah aman. Namun bicara soal sosok pendamping Anies sebagai cawapres, NasDem menyerahkan sepenuhnya kepada Anies.

Willy mengatakan,Untuk cawapres, kami serahkan ke pak Anies seperti apa tadi yang diamanatkan oleh ketum.

Willy menyampaikan, bahwa NasDem tidak ingin melakukan kawin paksa dengan memasangkan figur tertentu sebagai cawapres Anies. Menurutnya, hal itu akan dilakukan dengan musyawarah mufakat.lanjutnya.

Wili menegaskan”Kita ingin melahirkan dwitunggal yang tidak kawin paksa. Jadi tidak melahirkan komplikasi baru, tidak melahirkan sebuah birokratisme baru. Kita bersepakat dalam sebuah musyawarah mufakat, yang kemudian diserahkan kepada capresnya sendiri untuk menentukan siapa yang akan mendampingi beliau.

Partai NasDem secara resmi telah mengumumkan atau mendeklarasikan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan sebagai calon presiden yang bakal diusung di Pilpres 2024 mendatang.

Menurut hasil pantauan detiknews deklarasi atau pengumuman itu disampaikan langsung oleh Ketua Umum DPP Partai NasDem Surya Paloh di Kantor DPP Partai NasDem atau NasDem Tower, Jakarta Pusat,pada Senin (3/10/2022).

Surya menyampaikan pidato sambutannya dari atas podium. Sejumlah petinggi jajaran Partai NasDem turut hadir dalam acara tersebut.

Surya Paloh menyampaikan salah satu alasan Anies dipilih menjadi calon presiden diusung NasDem yakni karena Gubernur DKI Jakarta itu dianggap paling terbaik.

Surya Paloh menjelaskan”Kenapa Anies?, why not the best,” Sebut Surya disambut tepuk tangan para kader.

Berita terbaru

spot_img

Berita terkait

Kadis Perdagangan Tetapkan SK Verifikator Sebelum Pelantikan Bupati, Ada Apa ?

Lombok Timur | statusberita.com - Kepala Dinas Perdagangan Kabupaten Lombok Timur Mahsin, secara mengejutkan menetapkan Surat Keputusan yang...

Warga Pondok Jaya Sebut H. Iman Yuniawan Orang yang Berdedikasi Tinggi Kepada Masyarakat

Depok | statusberita.com - Warga Pondok Jaya menyebut mantan anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Depok dari...

Hadir di TPS 46 Tapos, H. Hamzah Dapat Antusias Warga

Depok | statusberita.com - Kedatangan H. Hamzah di TPS 46 RT 04/ RW 07 Kelurahan Cimpaeun Tapos hari...

Derry Kurnia : Serangan Fajar & Black Campaign Lahirkan Para Politisi Karbitan yang Merusak Sistem Demokrasi Bangsa

Depok | statusberita.com - Menyikapi maraknya pemberitaan terkait 'Serangan Fajar' (bagi - bagi uang pasca pencoblosan Pemilu) Derry...