back to top

Minyak Goreng Mahal, Stiker Lucu Bermunculan

Date:

Share post:

Pemalang | detikNew.co.id – Krisis sosial ekonomi berkaitan dengan, mahal dan langkanya minyak goreng, menimbulkan Multi Polemik di kalangan masyarakat. Ada sebagian mengkaitkan kelangkaan minyak goreng dengan, permainan politik tingkat tinggi, ada yang komentar biasa terjadi ketika lebaran mendekati, bahkan di banyak media sosial seperti Instagram, whatshap serta Facebook, di jadikan sebagai ajang kreatif para pengguna medsos, dijadikan kritik sekaligus ajang Perang Komedi Gambar dan kita wajib bersyukur, untung cuma perang gambar, bukan perang beneran, seperti Rusia versus Ukraina.

Di antara stiker stiker lucu , salah satu nya adalah foto kejadian nyata, yaitu antrian ratusan sepasang sandal, di mana berita nya, masih hangat di banyak media online atau pun streaming TV Youtube atau berbagai tayangan dari Stasiun televisi nasional.

Salah satu pembuat stiker lucu, berkaitan dengan kelangkaan minyak goreng, bernama Bintang warga kota Pemalang, Jawa Tengah.

“Stiker ini asli jepretan foto kejadian, ratusan sandal dijadikan sarana buat antri minyak goreng, kejadiannya di salah satu toko swalayan, di Pemalang Kota”, pungkasnya.(Ragil74)

Berita terbaru

spot_img

Berita terkait

Bikin Jabar Makin Istimewa, Dedi Mulyadi Lakukan Rotasi dan Mutasi Besar-Besaran

Bandung | statusberita.com - Lakukan rotasi dan mutasi besar-besaran di lingkungan Pemerintah Provinsi, Dedi Mulyadi Gubernur Jawa Barat...

Ucapkan Selamat Mudik, Lurah Elin Imbau Warganya Untuk Tetap Menjaga Kondusifitas Lingkungan

Depok | statusberita.com - Herliana Maharani (Elin) Lurah Kelurahan Depok Jaya, Kecamatan Pancoran Mas, Kota Depok imbau warganya...

Fokus Putus Mata Rantai Kemiskinan, Presiden Siap Resmikan 53 Sekolah Rakyat Berasrama dalam Waktu Dekat

Jakarta | statusberita.com - Prabowo Subianto Presiden RI telah mengumumkan secara resmi terkait rencana pembangunan 200 Sekolah Rakyat...

Kapolres SBB Sebut Ratusan Personilnya Siap Amankan Idul Fitri 1446H

Maluku | statusberita.com - Polisi Resort (Polres) Kabupaten Seram Bagian Barat, Provinsi Maluku siapkan sebanyak 106 Personil untuk...