back to top

Menikmati Makanan Khas Nusantara Gratis di Peringatan HUT ke-24 Kota Depok, Ini Dia Daftar Menu Spesialnya!

Date:

Share post:

Depok | statusberita.com – Pemerintah Kota Depok telah menyiapkan puluhan ribu porsi makanan gratis dalam rangka memperingati acara puncak HUT ke 24 Kota Depok. Rencananya, makanan gratis akan disajikan di Halaman Balai Kota Depok pada hari Selasa tanggal 2 Mei 2023. Sebanyak 24 jenis makanan khas nusantara akan disajikan pada acara tersebut.

Menurut Ketua Panitia HUT ke 24 Kota Depok, Mangguluang Mansyur, sekitar 24 ribu porsi makanan khas nusantara akan disediakan untuk memperingati HUT ke-24 Kota Depok. Berikut adalah daftar 24 jenis makanan khas nusantara yang akan disajikan di acara tersebut:

  1. Nasi Krawu (Surabaya)
  2. Pisang Ijo (Makasar)
  3. Kerak Telor & Tahu Gejrot (Betawi Depok)
  4. Cireng
  5. Risol Mayo
  6. Tahu SEKSA (Betawi Depok)
  7. Sayur BESAN (Betawi Depok)
  8. Kue LOPIS
  9. Bir Pletok (Betawi Depok)
  10. Juice Belimbing
  11. Thai Tea
  12. Green Tea
  13. Air Mineral
  14. Kopi Brother
  15. Sate Padang (Sumatera Barat)
  16. Lontong Pecel
  17. Nasi GUDEG telor (Jawa Tengah)
  18. Mpek-mpek Palembang (Sumatera Selatan)
  19. Cilok Ikan
  20. Cilok Ayam
  21. Selendang Mayang
  22. Cendol
  23. LAKSA dan Toge Goreng (Betawi Depok)
  24. Surabi Enhai (Bandung), Macam-macam Bubur Sumsum NUSANTARA, Bakwan Pontianak (Kalimantan), Manisan KolKal, Aneka DIMSUM, Roti Kukus, Ide Roti, dan Kue Buah Mini.

Dalam acara ini, masyarakat Depok akan dapat menikmati makanan khas dari berbagai daerah di Indonesia. Semua makanan disediakan secara gratis untuk memperingati HUT ke-24 Kota Depok. Acara ini diharapkan dapat menjadi ajang silaturahmi dan mempererat hubungan antara warga Depok serta meningkatkan kecintaan terhadap budaya Indonesia. (Edh)

Berita terbaru

spot_img

Berita terkait

Bikin Jabar Makin Istimewa, Dedi Mulyadi Lakukan Rotasi dan Mutasi Besar-Besaran

Bandung | statusberita.com - Lakukan rotasi dan mutasi besar-besaran di lingkungan Pemerintah Provinsi, Dedi Mulyadi Gubernur Jawa Barat...

Ucapkan Selamat Mudik, Lurah Elin Imbau Warganya Untuk Tetap Menjaga Kondusifitas Lingkungan

Depok | statusberita.com - Herliana Maharani (Elin) Lurah Kelurahan Depok Jaya, Kecamatan Pancoran Mas, Kota Depok imbau warganya...

Fokus Putus Mata Rantai Kemiskinan, Presiden Siap Resmikan 53 Sekolah Rakyat Berasrama dalam Waktu Dekat

Jakarta | statusberita.com - Prabowo Subianto Presiden RI telah mengumumkan secara resmi terkait rencana pembangunan 200 Sekolah Rakyat...

Kapolres SBB Sebut Ratusan Personilnya Siap Amankan Idul Fitri 1446H

Maluku | statusberita.com - Polisi Resort (Polres) Kabupaten Seram Bagian Barat, Provinsi Maluku siapkan sebanyak 106 Personil untuk...