back to top

Keuchik di Pidie Jaya Ditemukan Tidak Bernyawa dan Tergantung di Pohon

Date:

Share post:

Pidie Jaya | statusberita.com – Keuchik Gampong Beurasan Kecamatan Bandar Dua Kabupaten Pidie Jaya ditemukan meninggal dunia dengan posisi tergantung di pohon dengan mengunakan tali.

Kapolres Pidie Jaya AKBP Dodon Priyambodo ,S.H,S.I.K,M.Si, melalui Kapolsek Bandar Dua Iptu Muhammad Arifin saa dikonfirmasi membenarkan peristiwa tersebut. Namun pihaknya belum bisa memberikan keterangan secara detail apa benar bunuh diri dan akan melakukan penyelidikan lebih lanjut Ujar Kapolsek.

“Berdasarkan informasi yang dihimpun, korban yang bernama M Z (44) yang merupakan Keuchik Gampong Beurasan meninggalkan rumah sejak hari Selasa tanggal 13 Juni 2023, tanpa memberi tahu kepada keluarga,” Ujar Kapolsek.

Selanjutnya sejak mulai pagi hari Rabu, (14/6/203), keluarga bersama warga melakukan upaya pencarian ke beberapa tempat yang sering di kunjungi oleh korban dan sekitar pukul 18.30 wib, korban ditemukan sudah tergantung di pohon yang berada di kawasan perbukitan Alue ie Seu Um Gampong Cot Keng Kecamatan Bandar Dua Kabupaten Pidie Jaya.

Kapolsek menambahkan selanjut sekitar Pukul 19.00 wib, Korban langsung di bawa pulang ke rumah duka oleh keluarga bersama warga di Gampong Beurasan Kecamatan Bandar Dua Kabupaten Pidie Jaya. Tanpa menunggu proses identifikasi di TKP.

“Kami dengan dokter Puskesmas Bandar Dua mendatangi rumah duka untuk melakukan pemeriksaan pada tubuh korban serta Tim identifikasi Polres Pidie Jaya juga telah melakukan identifikasi terkait peristiwa tersebut dan tidak di temukan adanya bekas penganiayaan, ini murni bunuh diri,” pungkasnya.(Rizki M)

Berita terbaru

spot_img

Berita terkait

Bikin Jabar Makin Istimewa, Dedi Mulyadi Lakukan Rotasi dan Mutasi Besar-Besaran

Bandung | statusberita.com - Lakukan rotasi dan mutasi besar-besaran di lingkungan Pemerintah Provinsi, Dedi Mulyadi Gubernur Jawa Barat...

Ucapkan Selamat Mudik, Lurah Elin Imbau Warganya Untuk Tetap Menjaga Kondusifitas Lingkungan

Depok | statusberita.com - Herliana Maharani (Elin) Lurah Kelurahan Depok Jaya, Kecamatan Pancoran Mas, Kota Depok imbau warganya...

Fokus Putus Mata Rantai Kemiskinan, Presiden Siap Resmikan 53 Sekolah Rakyat Berasrama dalam Waktu Dekat

Jakarta | statusberita.com - Prabowo Subianto Presiden RI telah mengumumkan secara resmi terkait rencana pembangunan 200 Sekolah Rakyat...

Kapolres SBB Sebut Ratusan Personilnya Siap Amankan Idul Fitri 1446H

Maluku | statusberita.com - Polisi Resort (Polres) Kabupaten Seram Bagian Barat, Provinsi Maluku siapkan sebanyak 106 Personil untuk...