back to top

Imatapsi Kecam Aksi Bullying Terhadap Siswa SMP di Kota Sibolga

Date:

Share post:

Reporter: Rizki

Sibolga | statusberita.com – Ikatan Mahasiswa Tapanuli Tengah-Sibolga (IMATAPSI) mengecam tindakan bullying atau pengeroyokan yang dialami seorang siswa baru berinisial PPS (13) oleh sejumlah siswa yang merupakan abang kelas di salah satu SMP Negeri Kota Sibolga, Sumatera Utara.

Ketua Umum Imatapsi, Ikhwan Rahmansyah Tanjung mengatakan, bahwa tindakan bullying yang dilakukan di salah satu SMP Negeri Kota Sibolga tersebut sangat tidak bermoral.

โ€œTindakan bullying ini sangat tidak bermoral. Sudah seharusnya pemko dan aparat segera hadir untuk memberikan keadilan dan kemerdekaan bagi korban. Meskipun pelaku di bawah umur, harus ditindak secara hukum yang berlaku dan perlu diberikan konseling agar pelaku tidak mengulangi perbuatan buruknya kembali,โ€ ujar Ikhwan, Jum’at (15/7/2022)

Selain pelaku bullying, Kata Ikhwan, pihak sekolah juga harus bertanggung jawab dalam kecerobohan ini.

โ€œSudah barang tentu, tindakan bullying ini terjadi karena adanya kelalaian daripada pihak sekolah, sebab kejadian bullying ini terjadi di ruang lingkup sekolah. Kami mendesak Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kota Sibolga sebagai penanggung jawab dalam pendidikan agar mengevaluasi pihak sekolah supaya lebih serius dalamnya memperhatikan dan mendidik siswa agar memiliki etika yang baik, sehingga tidak ada kejadian buruk seperti ini lagi,โ€ pungkas Ikhwan.(Rizki)

Berita terbaru

spot_img

Berita terkait

Ayah dan Balita Tewas Membusuk di Koja, Diduga Istrinya Sudah Lama Tinggal Bersama Kedua Jasad

Jakarta | statusberita.com - Satreskrim Polres Metro Jakarta Utara (Jakut) melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) di lokasi...

Kebun Bambu di Pancoran Mas Terbakar, Rumah Warga Nyaris Hangus

Depok | statusberita.comย  - Kebun pohon bambu Kavling Depkes terbakar dan hampir memusnahkan tempat tinggal warga, tepatnya di...

Kunjungi Posko Pengungsian Korban Banjir, Bodrex: Pemerintah Wajib Serius Atasi Banjir

Lhoksukon | statusberita.comย  - Sejumlah Gampong di beberapa Kecamatan di Kabupaten Aceh Utara kembali dilanda banjir sehingga membuat...

Heri Julius Berikan Bantuan kepada Korban Kebakaran di Lueng Bata

Banda Aceh | statusberita.com - Lima rumah warga ludes dilalap si jago Merah, kebakaran diduga akibat adanya hubungan...