back to top

Garuda Nusantara Pesta Gol…! Timnas Indonesia U-19 sukses Membekuk Brunei Darussalam, Tujuh Gol Tanpa Balas

Date:

Share post:

Reporter: Sawijan

Bekasi | statusberita.com – Timnas Indonesia U-19 tampil trengginas pada babak pertama laga Grup A Piala AFF U-19 2022 melawan Brunei Darussalam. Pasukan Shin Tae-Yong unggul 7-0 di Stadion Patriot Candrabhaga, Senin (4/7/2022).

Penampilan Hokky Carakaย jadi bintang dengan melesatkan empat gol. Dia mencatatkan nama di papan skor pada menit ke-2, 14, 18, dan 45+2.

Di susul Ronaldo Kwateh (’11) dan Arkhan Fikri (’20) menyumbang gol lain bagiย garuda nusantara timnas U-19 Indonesia.
Gol ketujuh yang ditunggu oleh Timnas Indonesia U-19 baru hadir di menit ke-61 lewat Alfriyanto Nico yang baru menginjakkan kaki di lapangan dua menit sebelumnya. Nico bisa mendapat bola liar di kotak penalti lalu melepaskan tembakan kaki kiri yang bersarang di pojok kanan atas gawang Brunei.

Gol 7-0 ini jauh lebih baik dari kinerja di laga pertama.ย Timnas U-19ย ditahan Vietnam tanpa gol pada penampilan pertama diย Piala AFF U-19 2022, Sabtu (2/7/2022).

Susunan Pemain Garuda Muda/Garuda Nusantara:

Indonesia (3-4-3): Cahya Supriadi, Kakang Rudianto, Marcell Januar, Ahmad Rusadi, Arkhan Fikri, Marselino Ferdinan, Rafli Asrul, Mikael Alfredo, Dimas Juliono, Ronaldo Kwateh, Hokky Caraka

Susunan pemain:

Brunei Darussalam (4-5-1): Danish Aiman, Ammar Rawi, Maverick Lim Soon Heng, Hirman Haji, Syaherrull Affendy, Ali Munawar, Hekeme Yazid, Iddzahan Aleshahmezan, Eddy Shahrol, Danisyh Syariee, Bazil Aminnyuddin (sw

Berita terbaru

spot_img

Berita terkait

Bikin Jabar Makin Istimewa, Dedi Mulyadi Lakukan Rotasi dan Mutasi Besar-Besaran

Bandung | statusberita.com - Lakukan rotasi dan mutasi besar-besaran di lingkungan Pemerintah Provinsi, Dedi Mulyadi Gubernur Jawa Barat...

Ucapkan Selamat Mudik, Lurah Elin Imbau Warganya Untuk Tetap Menjaga Kondusifitas Lingkungan

Depok | statusberita.com - Herliana Maharani (Elin) Lurah Kelurahan Depok Jaya, Kecamatan Pancoran Mas, Kota Depok imbau warganya...

Fokus Putus Mata Rantai Kemiskinan, Presiden Siap Resmikan 53 Sekolah Rakyat Berasrama dalam Waktu Dekat

Jakarta | statusberita.com - Prabowo Subianto Presiden RI telah mengumumkan secara resmi terkait rencana pembangunan 200 Sekolah Rakyat...

Kapolres SBB Sebut Ratusan Personilnya Siap Amankan Idul Fitri 1446H

Maluku | statusberita.com - Polisi Resort (Polres) Kabupaten Seram Bagian Barat, Provinsi Maluku siapkan sebanyak 106 Personil untuk...