back to top

Disdukcapil Baubau Layani Warga Pada Malam Hari Selama Pameran HUT Sultra

Date:

Share post:

Reporter: Nanda.N

Baubau | statusberita.com – Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Kota Baubau Akan membuka layanan Administrasi Kependudukan di malam selama Pameran Hut Sultra ke 58 Tahun, bertempat di Kotamara Sulawesi Tenggara.

Kepala Disdukcapil Kota Baubau, Arif Basari mengungkapkan, pihaknya akan melayani warga Kota Baubau terkait 23 item administrasi kependudukan di Stan Disdukcapil Provinsi Sultra, Kotamara.

Pelaksanaannya pada pameran HUT Sultra di Kotamara. Sejak tanggal 22 sampai 28 Mei 2022. Setelah memberikan pelayanan pada jam kerja di Kantor. Malam harinya, kami memberikan pelayanan pada warga Baubau di Stan, Kotamara,โ€ beber ia pada awak media, Kamis (19/5/2022).

Pelayanan administrasi kependudukan dalam pameran ini, lanjut ia, merupakan respon dari permintaan fasilitasi administrasi kependudukan dari Kepala Disdukcapil provinsi Sultra yang ditujukan pada Disdukcapil Kota Baubau.

โ€œ23 item administrasi yang kita layani, misalnya pembuatan KTP-el, KK, dan seluruh dokumen kependudukan,โ€ tukasnya. (ND)

Berita terbaru

spot_img

Berita terkait

Wagub NTT Tinjau Resort Mewah di Labuan Bajo, Dorong Kemitraan dengan UMKM Lokal

Kupang, NTT | statusberita.com โ€“ Wakil Gubernur Nusa Tenggara Timur (NTT), Johni Asadoma, melakukan kunjungan kerja ke dua...

SMP Negeri 4 Randudongkal Sukses Gelar Pesantren Ramadhan 1446 H

PEMALANG | statusberita.com - Bulan suci Ramadhan menjadi momen istimewa bagi umat Islam untuk meningkatkan keimanan dan ketakwaan....

IMAC 2024 ILUNI UI Membuka Peluang Film Pendek di Lampung

Lampung | statusberita.com - Creative Industry Hub ILUNI UI (CIHUI), bagian dari Ikatan Alumni Universitas Indonesia, telah menggelar...

JARA Aceh Besar Ajak Seluruh Peserta Pemilu 2024 Lebih Bermartabat

Aceh | statusberita.comย  - Koordinator JARA Wilayah Aceh Besar (Jaringan Aspirasi Rakyat Aceh) Riki Suhendra mengajak kepada seluruh...